Postingan

Menampilkan postingan dari Juni 13, 2012

TELADAN KEPEMIMPINAN VISIONER TUHAN YESUS

Gambar
TELADAN KEPEMIMPINAN VISIONER TUHAN YESUS; Jawaban Terhadap Krisis Kepemimpinan dalam Tubuh Gereja  Topik tentang kepemimpinan sangat menarik untuk diperbincangkan. Menarik untuk diperbincangkan karena tindakan seseorang dalam hubungannya dengan orang lain merupakan bagian dari kepemimpinan itu sendiri sehingga dapat dikatakan bahwa seseorang tanpa sadar atau dengan sadar ketika membangun relasi dengan orang lain selalu menerapkan prinsip-prinsip kepemimpinan. Dewasa ini banyak orang memperbin-cangkan topik tentang kepemimpinan dan animo nya sangat tinggi. Salah satu buktinya adalah di toko buku banyak beredar buku Kepemimpinan dan laris terjual. Namun, jauh sebelum orang-orang ramai membicarakannya, Tuhan Yesus telah lebih dahulu menginspirasikannya dalam Injil. Di bawah ini saya menguraikan sebuah visi yang diungkapkan oleh Tuhan Yesus dan secara persuasif mengajak murid-murid untuk melakukannya. Ini terungkap dalam Injil Matius 28:19-20 untuk memahami Kepemimpinan V